Bocoran Terbaru Genshin Impact Ungkap Kembalinya Karakter Favorit Pemain di Versi 6.2

Jumat 31-10-2025,11:00 WIB
Reporter : Guruh Dimas Nugraha
Editor : Guruh Dimas Nugraha

BACA JUGA:Review Game Jurassic Park Evolution 3, Bukan Sekedar Nostalgia!

Para penggemar kini menantikan bagaimana Wanderer akan kembali berperan dalam kisah besar Teyvat. Juga seberapa dalam HoYoverse akan mengeksplorasi intrik politik dan magis di wilayah Nod-Krai.

Jika rumor itu terbukti benar, maka Genshin Impact 6.2 adalah tonggak penting dalam perjalanan panjang gim besutan HoYoverse. Mereka sedang menuju era baru eksplorasi dan narasi yang lebih kompleks.

(Diperkirakan HoYoverse akan memberikan konfirmasi resmi mengenai pembaruan itu dalam Livestream Prarilis yang biasanya digelar beberapa minggu sebelum peluncuran versi baru.) (*)

Kategori :