RIYADH, HARIAN DISWAY - Cristiano Ronaldo memutuskan berpisah dengan Manchester United. Muncul tawaran dari klub Liga Saudi Arabia Al-Nassr FC. Kalau mau, Ronaldo bisa mendapat nilai kontrak 173 juta Euro atau setara Rp 2,8 triliun.
Tawaran ke Arab sebenarnya bukan hal baru. Menteri Olahraga Arab Saudi, Pangeran Abdulaziz bin Turki Al-Faisal mengungkapkan bahwa negaranya tertarik untuk memboyong dua megabintang sepak bola dunia, Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi sekaligus. "Siapa yang tidak ingin dia (Ronaldo) bermain di liga mereka? Ronaldo dan Messi adalah panutan bagi banyak pemain muda," sebut Pangeran Abdulaziz, dikutip dari CNBC International. Al-Nassr merupakan salah satu klub yang berlaga di Saudi Pro League. Liga kastat tertinggi Arab Saudi. Fabio Cannavaro yang jadi pelatih utama, membawa Al-Nassr FC menduduki peringkat kedua kelasemen sementara. Klub mengantongi 19 poin dari delapan pertandingan. Klub yang berbasis di Riyadh itu dikabarkan menjadi klub terkaya di Arab karena dekat dengan kerajaan. Meskipun demikian, mereka merupakan salah satu tim bergengsi berkat koleksi gelar yang berhasil diraih. Pelain belakang Al-Nassr mengisi barisan pemain timnas Arab Saudi di World Cup 2022 Qatar. Salah satu pemain La Liga, Alvaro Gonzalez juga bermain di klub itu. Banyak juga sederet pemain liga eropa yang ada di sana. Salah satunya Luiz Gustavo yang pernah memperkuat Bayern Munchen, TSG Hoffenheim, VfL Wolfsburg, dan Marseille. (*)Al Nassr FC, Calon Klub Ronaldo Setelah MU
Senin 05-12-2022,15:44 WIB
Reporter : Salman Muhiddin
Editor : Salman Muhiddin
Kategori :
Terkait
Sabtu 02-11-2024,05:17 WIB
Al-Nassr vs Al-Hilal 1-1: Blue Wave Sukses Buat Ronaldo Tak Berkutik
Sabtu 26-10-2024,01:58 WIB
Al Kholood vs Al Nassr 3-3: Tanpa Cristiano Ronaldo, Talisca Jadi Penyelamat
Sabtu 19-10-2024,04:46 WIB
Al Shabab vs Al-Nassr 1-2: Cristiano Ronaldo Cs Menang Dramatis di Derbi Riyadh
Selasa 01-10-2024,09:09 WIB
Cristiano Ronaldo dan Sadio Mane Bawa Al Nassr Kalahkan Al Rayyan 2-1 di Liga Champions Asia
Sabtu 28-09-2024,15:30 WIB
Ole Gunnar Solskjaer Kecewa Berat Pulangkan Ronaldo ke MU, Jadi Parasit Tim?
Terpopuler
Selasa 05-11-2024,06:00 WIB
Update Transfer Juventus: Kolo Muani Kian Dekat ke Bianconeri
Senin 04-11-2024,21:13 WIB
Jadwal Timnas Indonesia di Futsal AFF 2024 Pasca Tekuk Kamboja 9-0, Lawan Australia dan Myanmar!
Senin 04-11-2024,17:18 WIB
Chelsea Imbang Lawan MU, Enzo Maresca Sebut Tekel Lisandro Martinez Harusnya Kartu Merah
Senin 04-11-2024,20:58 WIB
PSM Makassar vs Persik Kediri 1-1: Kartu Merah Gagalkan Kemenangan Macan Putih
Selasa 05-11-2024,08:31 WIB
Arsenal Ditinggal Edu Gaspar, Masa Depan Mikel Arteta Jadi Tanda Tanya
Terkini
Selasa 05-11-2024,16:19 WIB
5 Pemain Film Red One, Dari Dwayne Johnson Hingga Chris Evans
Selasa 05-11-2024,16:12 WIB
Daftar Pejabat Yang Dilantik Presiden Hari Ini, Mulai KPU, DEN, Hingga Komisi Kepolisian Nasional
Selasa 05-11-2024,16:00 WIB
7 Fakta Menarik Anime My Hero Academia: You’re Next, Tayang 6 November 2024
Selasa 05-11-2024,15:37 WIB
Geruduk Kantor Gubernur Jatim, Ratusan Buruh Tuntut Kenaikan UMK 10 persen
Selasa 05-11-2024,15:32 WIB