Rugi Besar Inter Lepas Onana

Senin 10-07-2023,12:26 WIB
Reporter : Max Wangge
Editor : Max Wangge

Selalu ada bek, gelandang atau striker lain yang bisa membantu jika ada performa buruk, tapi penjaga gawang adalah masalah lain. Poin menang dan kalah itu nyata. Sayangnya, sangat mungkin Nerazzurri akan menyerah pada GBP 55 juta termasuk tambahan dan itu akan menjadi tawaran yang murah untuk tim Premier League tersebut. Semoga uangnya cukup untuk menebus kekalahannya di San Siro. 

Lihat saja kemarin Onana sudah mulai tanya-tanya soal apartemen di Manchester. Artinya, kepindahannya sudah hampir mendekati proses selesai.

Kategori :