Bahlil Jamin Akan Banyak Tercipta Lapangan Pekerjaan Melalui Proyek Hilirisasi

Selasa 04-03-2025,19:05 WIB
Reporter : Anniza Meina Purbowati
Editor : Taufiqur Rahman

Pemerintah juga akan meningkatkan nilai tambah di sektor pertambangan, seperti tembaga, nikel, dan bauksit hingga menjadi alumina. Sektor perikanan, pertanian, dan kehutanan pun turut menjadi bagian dari prioritas hilirisasi.

Presiden Prabowo bahkan telah menetapkan 26 sektor komoditas sebagai prioritas hilirisasi nasional, mencakup mineral, minyak dan gas, perikanan, pertanian, perkebunan, serta kehutanan.(*)

*)Mahasiswa magang dari Universitas Airlangga

Kategori :