BACA JUGA:Tiga Momen yang Tak Tersorot Kamera di Laga Real Madrid vs Juventus
Dengan pengalaman panjang melatih klub-klub besar seperti Roma, Inter Milan, dan Napoli, Spalletti diyakini memiliki kapasitas untuk mengangkat performa Juventus.
Target jangka pendek adalah menembus empat besar. Juga memastikan tiket Liga Champions musim depan.
Namun, yang lebih penting lagi adalah mengembalikan identitas dan mental juara. Dua hal itulah yang sempat pudar.
Bagi para pendukung di Allianz Stadium, kehadiran Spalletti menjadi harapan baru. Tidak hanya untuk menorehkan kemenangan. Tetapi juga mengembalikan roh Juventus sebagai kekuatan dominan di sepak bola Italia.
BACA JUGA:Real Madrid Gas Pol El Clasico Usai Tumbangkan Juventus
BACA JUGA:Rating Pemain Juventus Usai Dilibas Real Madrid 0-1, Lini Depan Tumpul!
Sebab, Juventus selama ini dikenal sebagai klub dengan tradisi, mentalitas, dan ambisi besar. (*)