Lecce vs Inter 2-0 (24 Desember 2023)
Inter vs Lecce 2-0 (6 Maret 2023)
Performa Terakhir (Semua Kompetisi)
Inter Milan
- Inter vs Napoli 2-2
- Parma vs Inter 0-2
- Inter vs Bologna 3-1
- Atalanta vs Inter 0-1
- Bologna vs Inter 1-1
Lecce
- Lecce vs Parma 1-2
- Lecce vs AS Roma 0-2
- Juventus vs Lecce 1-1
- Lecce vs Como 0-3
- Lecce vs Pisa 1-0
Prediksi Skor dan Jalannya Pertandingan
Lecce diperkirakan akan menghadapi ujian berat dalam laga ini. Inter tampil sangat dominan sepanjang musim dan saat ini berstatus sebagai tim paling produktif di Serie A, sementara Lecce dikenal kesulitan meraih poin saat bermain di laga tandang.
Dominasi Inter juga terlihat jelas dari rekor pertemuan kedua tim, di mana Nerazzurri kerap keluar sebagai pemenang.
BACA JUGA:Fixed! Joao Cancelo Dipinjamkan ke Barcelona, Inter Milan Gigit Jari
BACA JUGA:Rating Pemain Inter Milan Usai Kalahkan Bologna 3-1: Lautaro Martinez Terbaik!
Dengan kualitas skuad, kedalaman tim, serta keunggulan bermain di kandang, hampir tidak ada alasan kuat untuk memprediksi kejutan dari tim tamu.
Inter diperkirakan akan mengontrol jalannya pertandingan sejak awal, memaksa Lecce lebih banyak bertahan, dan perlahan menemukan celah di lini belakang lawan.
Kami memprediksi Inter akan mengamankan tiga poin dengan kemenangan meyakinkan 2-0 di hadapan pendukungnya sendiri.
Prediksi Susunan Pemain Inter Milan vs Lecce
Inter (3-5-2): Y. Sommer (GK); Y. Bisseck, F. Acerbi, C. Augusto; L. Henrique, N. Barella, P. Sucic, P. Zielinski, F. Dimarco; A. Bonny, L. Martinez
Pelatih: Cristian Chivu