Ninja Gaiden 2 Black Siap Rilis dalam Versi Fisik Eksklusif PS5

Ninja Gaiden 2 Black Siap Rilis dalam Versi Fisik Eksklusif PS5

Ryu Hayabusa karakter utama dalam Ninja Gaiden 2 Black siap menggempur para musuh di PS5 pada 27 Maret 2025. --IGN

Seperti karakter tambahan Momiji, Ayane, dan Rachel. Mode Hero Play Style pun hadir. Mempermudah pemula untuk menikmati tantangan game legendaris itu.

Yasuda juga menyebut bahwa remaster tersebut mengambil elemen dari Ninja Gaiden Sigma 2. Namun, tetap setia pada versi asli Xbox 360. Termasuk sistem upgrade senjata yang telah disesuaikan kembali.

BACA JUGA:7 Game PS3 yang Masih Layak Dimainkan Saat Ini


Cuplikan gameplay Ninja Gaiden 2 Black yang punya detil grafik yang mumpuni. --IGN

Seri Ninja Gaiden dikenal sebagai salah satu game aksi paling menantang sepanjang masa. Pertama kali dirilis pada 2004 untuk Xbox, reboot itu membawa Ryu Hayabusa ke panggung utama dunia gaming.

Versi klasik seperti Ninja Gaiden Black (2005) dan Ninja Gaiden 2 (2008) dianggap sebagai puncak kejayaan seri tersebut.

Setelah rilis dalam berbagai spin-off dan kompilasi seperti Master Collection, penggemar akhirnya mendapatkan kabar baik dengan hadirnya remaster terbaru dan pengembangan Ninja Gaiden 4(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: