Prediksi Skor Athletic Bilbao vs Man Utd, Setan Merah Tak Dijagokan Menang

Prediksi Skor Athletic Bilbao vs Man Utd, Setan Merah Tak Dijagokan Menang

Prediksi skor Athletic Bilbao vs Man Utd, Setan Merah tak dijagokan menang. Foto: Nico Williams versus Bruno Fernandes bakal bertemu di semifinal Europa League. -AFP-

Namun, atmosfer San Mames memberikan keuntungan besar bagi tuan rumah. Prediksi skor akhir: Athletic Bilbao menang 2-1 atas Manchester United.

Pertandingan dini hari nanti adalah cerita tentang dua ambisi besar: Bilbao ingin mengukir sejarah, sementara MU ingin menyelamatkan satu tiket lolos ke Liga Champions musim depan. (*)

Prediksi Susunan Pemain Ahletic Bilbao vs Man Utd

Athletic Bilbao (4-2-3-1): Simon (GK); Gorosabel, Vivian, Alvarez, Berchiche; Ruiz de Galarreta, Jauregizar; I. Williams, Berenguer, N. Williams; Guruzeta

Pelatih: Ernesto Valverde

Manchester United (3-4-2-1): Onana (GK); Yoro, Maguire, Shaw; Mazraoui, Ugarte, Casemiro, Dorgu; Fernandes, Garnacho; Hojlund

Pelatih: Ruben Amorim

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber