Perayaan Waisak Gerakkan Sektor Parekraf Sekitar Borobudur, Hotel dan Homestay Penuh

Senin 05-06-2023,17:36 WIB
Reporter : Shava Raysa Mirza
Editor : Taufiqur Rahman

BACA JUGA:Keterlambatan Penerbangan Haji Masih Terus Terjadi, Kemenag: Bisa Timbulkan Efek Domino


Pelepasan lampion dalam malam puncak perayaan Waisak di Candi Borobudur-Kemenparekraf-

Ada tiga prinsip yang disepakati. Pertama heritage, kedua spiritual kaitannya dengan Candi Borobudur sebagai tempat ibadah umat Buddha, dan ketiga mewujudkan Candi Borobudur sebagai destinasi pariwisata berkelas dunia.

Tentunya dengan mengacu pada pengaturan zona-zona pemanfaatan karena Candi Borobudur adalah situs UNESCO.

“Harus kita pertahankan dalam konservasi, semangat berkelanjutan, dan wisata religi yang berkualitas sehingga targetnya bisa melebihi Angkor Wat dan candi-candi lainnya di dunia sehingga bisa magnet wisatawan mancanegara datang ke Indonesia,” ujar Sandi.( Shava Raysa Mirza)

 

 

 

 

Kategori :