SURABAYA, HARIAN DISWAY - Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa, menyambangi kediaman Mat Mochtar, di wilayah Bulak Banteng, Surabaya. Setibanya di sana, mantan Menteri Sosial RI itu langsung disambut ramah oleh tuan rumah.
Beberapa saat kemudian, Mochtar langsung menghubungi Ganjar Pranowo melalui WhatsApp (WA): video call. Saat ini, pria yang dicalonkan PDI Perjuangan sebagai calon presiden RI itu sedang menjalankan ibadah haji. Khofifah pun sempat berbincang sebentar dengan Ganjar melalui panggilan video call tersebut. Anggota DPR RI dua periode itu terlihat malu-malu saat berbicara dengan Ganjar. “Selamat menunaikan ibadah haji pak,” kata Khofifah singkat, Kamis, 29 Juni 2023. Mochtar pun terus memuji Khofifah di depan Ganjar. Ia menyebut bahwa Khofifah adalah pemimpin yang hebat. Dia juga merupakan pimpinan Muslimat Nahdlatul Ulama (NU) di Indonesia. “Ya, tadi kami sempat video call dengan Ganjar. Sempat ngobrol sebentar. Saya inginkan jika Ganjar presidennya, Khofifah tetap Gubernur Jatim. Saya tidak mau bu Khofifah jadi wakilnya pak Ganjar. Banyak perubahan yang dibawa selama menjadi gubernur Jatim,” ucapnya. Ia pun sempat menceritakan, dahulu, dirinya sangat membenci Khofifah. Namun, orang yang saat itu dibencinya malah yang sering datang ke rumahnya. Sebaliknya, kepala daerah yang didukungnya sejak dulu, setelah naik langsung melupakannya. “Dalam satu tahun ini saja, beliau sudah tiga kali ke rumah saya. Orang yang saya dukung malah melupakan kami. Saya sangat salut dengan bu Khofifah ini,” bebernya.Khofifah Video Call Ganjar di Rumah Mochtar
Kamis 29-06-2023,15:23 WIB
Reporter : Michael Fredy Yacob
Editor : Noor Arief Prasetyo
Tags : #mat mochtar
#khofifah indar parawansa
#gubernur khofifah indar parawansa
#gubernur jawa timur
#ganjar pranowo
Kategori :
Terkait
Rabu 14-01-2026,17:03 WIB
Prabowo Resmikan SMA Taruna Nusantara di Malang, Khofifah Sambut Positif Demi Pendidikan Karakter
Selasa 13-01-2026,10:46 WIB
Jawa Timur Jadi Provinsi dengan Sekolah Rakyat Terbanyak, Khofifah Sebut Tahun Ini Ditambah 8 Unit Lagi
Senin 12-01-2026,11:53 WIB
Pemprov Jatim Raih Indeks Pelayanan Publik Tertinggi Secara Nasional
Minggu 11-01-2026,17:14 WIB
Gubernur Jatim Resmikan RS Pura Raharja, Rumah Sakit Satu-Satunya yang Dibangun dan Dikelola Oleh Korpri
Jumat 09-01-2026,22:00 WIB
Khofifah–Dubes Jerman Bertemu, SRRL Surabaya Ditargetkan Mulai Dibangun 2027
Terpopuler
Rabu 14-01-2026,06:11 WIB
Rating Pemain Man City yang Sikat Newcastle 2-0, Antoine Semenyo Gacor!
Rabu 14-01-2026,15:16 WIB
Prediksi Skor Albacete vs Real Madrid: Kondisi Terkini, Head to Head, dan Line Up
Rabu 14-01-2026,05:24 WIB
Alessandro Matri Nilai Spalletti Butuh Jonathan David di Juventus
Rabu 14-01-2026,14:28 WIB
Sinopsis Film Horor Alas Roban, Jangan Sembarangan Pipis di Hutan!
Rabu 14-01-2026,08:26 WIB
Rating Pemain AS Roma Usai Tumbang dari Torino 2-3, Hidden Gem Bernama Antonio Arena
Terkini
Rabu 14-01-2026,23:48 WIB
Gelar Capstone Exhibition Entrepreneurship 2026, Unipa Surabaya Pamerkan Pengering Sepatu
Rabu 14-01-2026,23:34 WIB
Dari Rekonstruksi Pembunuhan Mahasiswi UMM: Pembantu Pembunuh Bayaran
Rabu 14-01-2026,20:19 WIB
SMP Wijaya Putra Wujudkan Sekolah Ramah Disabilitas
Rabu 14-01-2026,18:44 WIB