Paulo Henrique Segera Tiba, Persebaya Aroma Samba

Selasa 07-11-2023,18:03 WIB
Reporter : Sisco
Editor : Salman Muhiddin

BACA JUGA:Bek Anyar Persebaya Yan Victor, Pernah Satu Tim Dengan Duo Bomber PSIS Semarang

Bonek pun terlihat antusias menyambut kehadiran Paulo Henrique. Mereka membanjiri Instagram sang pemain, untuk menyambut kedatangannya ke Kota Pahlawan.

Welcome to Persebaya bro.. WANI,” tulis akun @abdulnajibnw menyambut kedatangan Paulo Henrique. 


Sambutan kedatangan Bonek untuk striker mereka Paulo Henrique-Instagram @paulohenriique9-

Begitu tinggi harapan Bonek untuk punggawa anyarnya itu. Mereka memang ingin memiliki striker yang buas di mulut gawang.

Karena striker sebelumnya Paulo Victor hanya bisa mengemas 1 gol selama putaran pertama liga berlangsung.

Itu yang menjadi tantangan Persebaya untuk bersaing meraih gelar juara. Kita tunggu performa Henrique bersama Persebaya. 

(Fransisco)

Kategori :