BACA JUGA:Hujan Kritik dari Netizen untuk Timnas Indonesia U-17, Fakhri Husaini: Kita Harus Apresiasi
BACA JUGA:Bintang Timnas U-17 Welber Jardim Keluhkan Cuaca Panas Surabaya, Sampai 'Mau Mati'
Tengah:
Marc Klok, Ricky Kambuaya, Rachmat Irianto
Depan:
Rafael Struick, Dimas Drajad, Saddil Ramdhani
Prediksi line up itu, didasarkan pada performa pemain-pemain tersebut dalam beberapa pertandingan terakhir.
Nadeo Argawinata diperkirakan akan menjadi pilihan utama di bawah mistar gawang. Ia bisa tampil gemilang di liga dan membawa Borneo FC anteng di puncak klasemen.
Rizky Ridho, dan Elkan Baggott diperkirakan akan menjadi duet palang pintu pertahanan Indonesia.
Kemudian Asnawai dan Arhan akan menopang sebagai bek sayap yang bisa menyerang sekaligus bertahan.
Di lini tengah trio Marc Klok, Ricky Kambuaya, dan Rachmat Irianto rupanya tetap menjadi pilihan coach Shin.
Lalu di lini depan, Rafael Struick akan bekerja sama dengan Dimas Drajad dan Saddil Ramdhani.
(Fransisco)