BACA JUGA:Hotel Ciputra World Surabaya, Hidangkan Serambi Ramadan
Raden Ayu Tika Ramadani, fashion designer, berpendapat senada. "Konsep acara ini beda banget. Menyajikan kuliner Silk Road. Temanya unik. Rasanya enak. Ini memberi pengalaman kuliner yang berbeda bagi publik," kata Binartika, panggilannya. (Magdalena Asri)