Si sisi lain, Al Feiha berjuang untuk menemukan ritme permainan mereka. Beberapa pergantian pemain dilakukan, termasuk Gabriel Vareta, yang menerima kartu kuning pada menit ke-82.
Pemain lain, termasuk Mohammed Al-Qahtani dan Khalid Al-Ghannam, juga mengalami pergantian di menit ke-88 dan 87, masing-masing, demi memasukkan tenaga segar ke dalam tim.
Hingga laga habis, tak ada gol tambahan lagi. Al Hilal berhasil meraih kemenangan 2-0 di markas Al Feiha. (*)
BACA JUGA:Al-Qadisiyah vs Al-Hilal 2-1: Brace Aubameyang Bawa Fares Al Sharqiya Geser Al Nassr
BACA JUGA:Al-Hilal vs Al-Fateh 9-0: Blue Wave Salip Al-Ittihad Pasca Berpesta di Kandang
Susunan Pemain Al Feiha vs Al-Hilal
Al Feiha (5-3-2): 52-Mosquera (GK); (C) 22-Baqawi, 21-Al-Sahafi, 5-Smalling, 2-Al-Rashidi, 25-Faris; 14-Bishi, 20-Shukorov, 8-Pozuelo; 10-Sakala, 9-Lopez
Pelatih: Pedro Emanuel
Al Hilal (4-2-3-1): 37-Bounou (GK); 88-Yami, 3-Koulibaly, 4-Khalifah, 24-Al Harbi; 8-Neves, 28-Kanno; 27-Cesar, 77-Malcom, (C) 29-Al-Dawsari; 11-Leonardo
Pelatih: Jorge Jesus
BACA JUGA:Al-Hilal vs Al-Ahli Saudi 2-3: Trigol Ivan Toney Buat Blue Wave Nyungsep di Kandang
BACA JUGA:Al-Hilal vs Al Kholood 5-1: Blue Wave Kejar Al Ittihad di Pucuk Klasemen
Statistik Al Feiha vs Al-Hilal
Penguasaan bola: 48% - 52%
Total tembakan: 7 - 15
Tembakan tepat sasaran: 0 - 4
Akurasi umpan: 83% - 82%
Kartu kuning: 2 - 0