Artinya: "Ya Allah, sesungguhnya Engkau Maha Pemaaf dan Mulia. Engkau senang memberi maaf, maka maafkanlah aku."
Semoga puasa dan ibadah kita diterima oleh Allah SWT. Selamat menjalankan ibadah puasa! (*)
*) Mahasiswa magang dari Prodi Ilmu Komunikasi, Universitas Airlangga