Karena dengan melakukan pemeriksaan ke dokter, penderita dapat mengetahui bahwa tindakan yang mereka lakukan itu adalah suatu hal yang negatif, dengan mengambil atau mencuri barang milik orang lain.
Utu sama saja dengan kriminal yang terjadi karena perilaku tidak sesuai dengan akhlak atau tidak baik untuk dilakukan. Setelah dijelaskan, penyebab klepto masih belum diketahui secara pasti.
BACA JUGA: Remaja Rentan Mengalami Gangguan Mental, Angka Kematian Meningkat hingga 200 Persen
Maka dari itu, belum diketahui pasti bagaimana cara untuk mencegah gangguan perilaku ini. Namun, pengobatan dapat dilakukan sedini mungkin agar dapat mencegah klepto dan mengurangi risiko timbulnya dampak negatif. (*)
*) Mahasiswa magang dari Prodi Sastra Inggris, Universitas Negeri Surabaya