Berkat BRI dan Program Klasterkuhidupku, Rumah Ulos Tembus Pasar Internasional

Rabu 16-04-2025,15:39 WIB
Reporter : Salman Muhiddin
Editor : Salman Muhiddin

Corporate Secretary BRI, Agustya Hendy Bernadi, menegaskan bahwa BRI memiliki komitmen kuat untuk mendampingi dan memberdayakan pelaku UMKM melalui program Klasterkuhidupku. Program ini menjadi wadah bagi pelaku UMKM untuk mengembangkan bisnisnya secara berkelanjutan.

“Kami berkomitmen untuk terus mendampingi dan membantu pelaku UMKM, tidak hanya berupa modal usaha saja, tapi juga melalui pelatihan-pelatihan usaha dan program pemberdayaan lainnya. Program ini tentu sangat bermanfaat bagi kelompok usaha dalam mendapatkan dukungan program pemberdayaan. Semoga, apa yang ditunjukkan klaster usaha ini menjadi motivasi dan cerita inspiratif yang dapat ditiru oleh kelompok-kelompok usaha lainnya di berbagai daerah,” tegas Agustya.

Melalui sinergi antara semangat Marlinda dan dukungan nyata dari BRI, klaster usaha Rumah Ulos berhasil menjadi contoh sukses pemberdayaan ekonomi masyarakat, khususnya kaum wanita, di Tapanuli Utara. (*)

Kategori :