Wisudawan Unitomo Surabaya: Bapak Tukang Becak, Ibu Buruh Cuci, Anak Lulus S-2

Sabtu 26-04-2025,21:46 WIB
Reporter : Noor Arief Prasetyo
Editor : Noor Arief Prasetyo

Sejak saat itu rutinitas siti ke kampus dari jalan kaki atau naik sepeda ontel berubah, ia harus menaiki becak di mana bapak tercinta yang mengayunnya. 

"Sempat ada orang yang melihat saya sama bapak, dan mengira saya adalah penumpang setia bapak yang setiap hari bekerja sebagai tukang becak," tutup Siti sambil meneteskan air mata.

Diketahui, Siti memberikan kado terbaik sebelum di wisuda, dengan menerbitkan buku yang berjudul "Mahir Berpidato" yang diterbitkan oleh Ruang Karya.

Momentum wisuda kali terdapat banyak deretan wisudawan yang memiliki deretan latar belakang unik.

Di antaranya ada Kadek Olivia Novi Putriana, dari Fakultas  Sastra Prodi Sastra Ingris yang telah menerbitkan 2 buku dengan judul "Tamasya di Kepala, dan Konon pada suatu hari". (*)

 

Kategori :