Pada matchday kelima, Mbappe dkk harus bertandang ke markas Olympiakos (27 November 2025). Lalu menjamu Manchester City pada awal Desember.
Pada Januari, usai libur musim dingin, Real Madrid menjamu AS Monaco. Pada matchday terakhir, mereka menghadapi Benfica di Portugal. Jika keempat laga sisa bisa dimenangkan, kans ke babak knockout tanpa harus melalui playoff masih terbuka. (*)