Misi Dagang Jatim di Singapura Catat Transaksi Jumbo Rp4,1 Triliun

Jumat 14-11-2025,10:32 WIB
Reporter : Edi Susilo
Editor : Mohamad Nur Khotib

BACA JUGA:Misi Dagang Jatim - Lampung Catatkan Transaksi Rp1,055 Triliun Lebih

Sementara komoditas impor Jatim dari Singapura mencakup produk kimia, farmasi, mesin/pesawat mekanik, minyak atsiri, kosmetik, sabun dan preparat pembersih, timah, hingga makanan olahan.

Khofifah menegaskan bahwa hubungan dagang antara Jatim dan Singapura akan terus berkembang seiring terbukanya informasi dan peluang pasar baru.

Kondisi ini, menurutnya, memberikan peluang sekaligus tantangan bagi pelaku usaha karena persaingan pasar yang semakin ketat. (*)

Kategori :