Kronologi Alquran Salah Cetak sampai Dirasani Mahfudz MD, sudah Berkali-Kali Viral!

Kronologi Alquran Salah Cetak sampai Dirasani Mahfudz MD, sudah Berkali-Kali Viral!

Mahfud MD mengomentari beredarnya foto halaman Alquran yang salah cetak. -Twitter @mohmahfudmd-

Adapun Surat Tanda Tashih yang tercantum dalam mushaf tersebut adalah Surat Tanda Tashih untuk mushaf Ar-Rahman milik penerbit Mulia Abadi Bekasi. Pernyataan ini kata Fauzin sudah dikeluarkan oleh LPMQ melalui pers rilis yang diedarkan pada 13 April 2022.

Berdasarkan Peraturan Menteri Agama Nomor 44 Tahun 2016 tentang Penerbitan, Pentashihan dan Peredaran Mushaf Al-Qur'an, LPMQ telah menyampaikan teguran dan peringatan serta memerintahkan untuk melakukan penarikan dan melarang mushaf tersebut untuk diedarkan.

“Jika masyarakat masih menemukan mushaf Alquran yang terdapat kesalahan tersebut, agar segera melaporkannya kepada LPMQ dan mengirimkan mushaf tersebut kepada penerbit Mulia Abadi,” kata Fauzin. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: