Bek Persebaya George Brown Bakal Absen 32 Hari untuk Misi ke Tiongkok
Bek sayap Persebaya, George Brown dipercaya untuk memperkuat Timnas Indonesia untuk ajang Asian Games ke-19 di Hangzhou, China. Sang pemain akan melawat ke Jakarta untuk pemusatan latihan sebelum 7 September 2023. --instagram @georgepbrown
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: