KPK Panggil Gus Muhdlor Hari Ini, Terkait Dugaan Kasus Korupsi Rp 2,7 M

KPK Panggil Gus Muhdlor Hari Ini, Terkait Dugaan Kasus Korupsi Rp 2,7 M

Bupati Sidoarjo Ahmad Ali Muhdlor usai mendeklarasikan dukungan kepada Prabowo-Gibran di kompleks PP Bumi Sholawat Progresif, Kamis, 1 Februari 2024-Boy Slamet-

BACA JUGA:Gus Muhdlor Kerahkan 30 Ribu Santri Menangkan Prabowo-Gibran Satu Putaran

Angka itu melampaui target penerimaan yang ditetapkan sebesar Rp 1,215 triliun. Wakil Ketua KPK Nurul Ghufron menyebut bahwa Siska mengumpulkan potongan insentif itu hingga Rp 2,7 miliar.

Berdasarkan hasil penyidikan, kata Ghufron, uang yang dikumpulkan Siska itu untuk kebutuhan Kepala BPPD Sidoarjo Ari Suryono dan Bupati Sidoarjo Ahmad Ali Muhdlor alias Gus Muhdlor. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: