Program Mudik Gratis Sudah Dibuka Melalui Aplikasi MitraDarat, Berikut Cara dan Syarat Pendaftarannya

Program Mudik Gratis Sudah Dibuka Melalui Aplikasi MitraDarat, Berikut Cara dan Syarat Pendaftarannya

Program Mudik Gratis 2024 yang Difasilitasi Kementerian Perhubungan Dapat Diakses Melalui Aplikasi MitraDarat--Kementerian Perhubungan Republik Indonesia

Tidak hanya itu, peserta yang mengikuti Program Mudik Gratis 2024 dengan membawa motor, wajib membawa surat-surat kendaraan seperti Surat Tanda Nomor Kendaraan (STNK) dan Surat Izin Mengemudi (SIM) disertai dengan perlengkapan berkendara yang diserahkan maksimal satu hari sebelum tanggal keberangkatan bus.


Para Peserta Mudik Gratis 2024 yang Diadakan Kementerian Perhubungan--Kementerian Perhubungan Republik Indonesia

Dengan adanya Program Mudik Gratis 2024 ini, pemerintah melalui Kementerian Perhubungan berharap angka pemudik yang menggunakan sepeda motor dapat berkurang, terlebih dengan jarak mudik yang jauh. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: siaran pers kementerian perhubungan