5 Ide Meja Belajar dan Meja Kerja yang Fungsional dan Stylish untuk Ruang Kecil

5 Ide Meja Belajar dan Meja Kerja yang Fungsional dan Stylish untuk Ruang Kecil--Jepara Heritage
Meja Sudut--Blibli.com
Banyak ruangan kecil memiliki sudut yang tidak terpakai, dan meja sudut adalah solusi pintar untuk memanfaatkan ruang tersebut.
Meja sudut dirancang agar sesuai dengan sudut ruangan, membuat ruang kerja lebih efisien dan terasa rapi.
Selain hemat tempat, meja sudut juga sering kali dilengkapi dengan laci atau rak di bagian bawahnya.
Itu memberikan ruang tambahan untuk penyimpanan alat tulis, buku, atau bahkan perangkat elektronik kecil.
Desain itu sangat cocok untuk ruangan kecil atau apartemen studio.
BACA JUGA:5 Model Lemari Baju Kekinian untuk Anak Gen Z yang Rapi dan Estetik
3. Meja dengan Rak Penyimpanan Terintegrasi
Meja dengan Rak Penyimpanan Terintegrasi--Tokopedia
Meja dengan rak penyimpanan terintegrasi adalah pilihan yang pas. Terutama untuk mereka yang membutuhkan banyak ruang penyimpanan tetapi tidak ingin memenuhi ruangan dengan furnitur tambahan.
Desain meja itu menggabungkan area kerja dengan rak atau laci di bagian atas, bawah, atau samping meja.
Meja seperti itu sangat cocok untuk menampung berbagai alat tulis, buku, dan dokumen. Sehingga meja tetap rapi dan bebas dari barang yang berantakan.
BACA JUGA:5 Model Rak Sepatu Kekinian untuk Anak Gen Z: Praktis dan Estetik
4. Meja Kerja Minimalis dengan Penyangga Siku
Meja Kerja Minimalis dengan Penyangga Siku--Shopee
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: google