Merinding! Persebaya Ulangi Kemenangan 4-1 Bejo Sugiantoro Lawan Persib

 Merinding! Persebaya Ulangi Kemenangan 4-1 Bejo Sugiantoro Lawan Persib

Bonek membentangkan Giant Flag bergambar mendiang Bejo Sugiantoro saat Persebaya menggasak Persib Bandung 4-1, Sabtu, 1 Maret 2025.-Boy Slamet/Harian Disway-Boy Slamet/Harian Disway

BACA JUGA:BREAKING NEWS! Legenda Persebaya Bejo Sugiantoro Meninggal Dunia usai Latihan di SIER

BACA JUGA:Rating Pemain Persebaya saat Gasak Persib 4-1, Bruno Moreira Tertinggi!

Di sisi lain, kekalahan tersebut membuat Persib gagal melengserkan PSM Makassar dari puncak klasemen. Maung Bandung kala itu mengantongi 45 poin, tertinggal dua poin dari PSM.

Mengenang Bejo Sugiantoro


Tangis haru Rachmat Irianto, anak Bejo Sugiantoro, saat upacara pemakaman, Rabu, 26 Februari 2025 -Sahirol Layeli-Harian Disway

Kepergian Bejo Sugiantoro pada 25 Februari 2025 meninggalkan duka mendalam bagi keluarga besar Persebaya dan Bonek.

Sebagai salah satu legenda hidup klub, Bejo dikenal sebagai bek tangguh yang selalu memberikan segalanya untuk tim.

Pengabdian dan dedikasinya kepada Persebaya menjadi inspirasi bagi generasi pemain muda hingga hari ini.

Kemenangan 4-1 atas Persib seperti simbol untuk melepas kepergian Bejo Sugiantoro. Jasadnya sudah tiada, namun kenangannya akan abadi.  (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: