Preview Belanda vs Spanyol di UEFA Nations League: Memphis Depay is Back!

Preview Belanda vs Spanyol di UEFA Nations League: Memphis Depay is back! Foto: Virgil van Dijk bakal berhadapan dengan Lamine Yamal di UEFA National League 2025, 21 Maret 2025.-AFP-
Namun, di sisi lain, Spanyol datang dengan catatan tak terkalahkan dalam sembilan laga Nations League terakhir dan berhasil memenangkan lima pertandingan terakhir di kompetisi ini, termasuk di laga tandang.
Belanda akan mengandalkan kekuatan kandang dan rekor positif melawan Spanyol, sementara La Roja ingin terus melanjutkan dominasi mereka di kancah internasional. Siapakah yang akan keluar sebagai pemenang? (*)
BACA JUGA:Jerman vs Belanda: Gullit dan Van Basten Soroti Penampilan Skuad Oranje
BACA JUGA:Jerman vs Belanda 1-0: Jamie Lewelling Debut Langsung Jadi Pahlawan!
Prediksi Susunan Pemain Belanda vs Spanyol
Belanda (4-3-3) Verbruggen (GK); Frimpong, De Ligt, Van Dijk, Timber; Gravenberch, De Jong, Reijnders; Simons, Brobbey, Gakpo
Pelatih: Ronald Koeman
Spanyol (4-3-3): Simon (GK); Porro, Cubarsi, Le Normand, Cucurella; Ruiz, Zubimendi, Pedri; Yamal, Morata, N. Williams
Pelatih: Luis de la Fuente
BACA JUGA:UEFA Nations League Belanda vs Hongaria: Oranje Ngamuk, Sikat Magyarok di Johan Cruyff Arena
BACA JUGA:UEFA Nations League Austria vs Slovenia 1-1: Gol Adam Gnezda Cerin Sabotase Kemenangan Das Team
Jadwal Perempat Final UEFA Nations League Belanda vs Spanyol
Tanggal: Jumat, 21 Maret 2025
Kick-off: 02.45 WIB
Stadion: Stadion Feyenoord, Rotterdam
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: espn