Persebaya Tahan Imbang Dewa United, Bruno Moreira Tegaskan Bajol Ijo Makin Solid!

Persebaya Tahan Imbang Dewa United, Bruno Moreira Tegaskan Bajol Ijo Makin Solid!

Selebrasi pemain Persebaya menyambut gol Bruno Moreira ke gawang Dewa United, Jumat, 26 September 2025-Instagram @officialpersebaya -

Bruno menjelaskan bahwa meskipun mereka hanya memiliki 10 pemain, semangat tim tetap membara. "Kami berlari banyak, kami bertarung," katanya. 

Dalam wawancara tersebut, Bruno membandingkan pertandingan melawan Dewa United dengan laga sebelumnya melawan Semen Padang.

Mentalitas juang Persebaya semakin terlihat jelas. Gol yang dicetak Bruno di menit-menit terakhir menjadi simbol perlawanan tim yang tak pernah berhenti berjuang.

Meskipun tidak meraih kemenangan, mereka tetap bangga dengan penampilan solid hingga peluit panjang berbunyi. Tambahan satu poin itu membuat Persebaya semakin termotivasi untuk terus memanjat ke papan atas klasemen. (*) 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: