CHANGAN Lumin, Mainan Serius di Jalan Kota
Lumin irancang untuk lalu lintas kota yang padat-Dok.istimewa-
BACA JUGA:VinFast Kenalkan MPV Listrik 7 Penumpang dan Pikap Double Cabin di GJAW 2025
Bagi pengguna kota dengan mobilitas tinggi, pengisian cepat menjadi nilai penting. Durasi charging baterai dari 30 persen ke 80 persen hanya 35 menit.
“Jarak tempuhnya mencapai 301 km, cukup untuk kebutuhan harian dan perjalanan agak jauh di luar kota,” ucapnya.
CHANGAN menyiapkan tiga unit Lumin di area test drive outdoor dan dua unit di area indoor sepanjang gelaran GJAW 2025. Pengunjung bisa mencoba langsung bagaimana mobil listrik mungil ini bergerak, menikung, dan berakselerasi di trek yang sudah disiapkan. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: