SURABAYA, HARIAN DISWAY - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) kembali mendatangi gedung DPRD Jatim, Selasa, 20 Desember 2022. Kasus dugaan korupsi yang menjerat politisi Golkar Sahat Tuah Simanjuntak merembet ke beberapa fraksi.
Beberapa ruangan di DPRD Jatim diperiksa. Ada dua ruangan fraksi yang turut disasar: Fraksi PKB dan PDI Perjuangan. Penyidik KPK yang mengenakan rompi coklat bertuliskan KPK itu, memeriksa dua mobil di parkiran gedung. Mobil tersebut adalah Toyota Alphard L9. Kemudian, mobil kedua adalah Innova, yang diketahui merupakan kendaraan staf ahli Sahat, Riski yang juga menjadi tersangka. KPK datang menggunakan 9 mobil meninggalkan Kantor DPRD Jatim pada pukul 17.20 WIB. Terlihat pula penyidik membawa 4 koper warna hitam, 2 koper warna merah dan 1 kardus tertutup. Sehari sebelumnya, Senin, 19 Desember 2022, malam. KPK juga melakukan penyisiran di kantor wakil rakyat Jatim yang berada di Jalan Indrapura Surabaya itu. Hari itu, mereka membawa 2 koper merah dan 1 koper hitam. (*)KPK Juga Periksa Ruang Fraksi PKB dan PDIP Jatim, Bawa 6 Koper 1 Kardus Berkas
Selasa 20-12-2022,17:36 WIB
Reporter : Pace Morris
Editor : Salman Muhiddin
Kategori :
Terkait
Selasa 15-07-2025,09:35 WIB
Cak Imin soal Viral PMII-HMI: Saya Kalau Tertekan Udah Gak Cerdas Lagi
Senin 14-07-2025,16:12 WIB
Hari Ini, Pemutihan Kendaraan Pajak Kendaraan Se-Jatim Dimulai
Sabtu 12-07-2025,07:06 WIB
Fraksi PDIP DPRD Jatim Soroti Imbas Impor Sapi, Minta Perlindungan untuk Peternak Lokal
Kamis 10-07-2025,21:43 WIB
Pakar Unair Nilai Pemeriksaan Khofifah oleh KPK Wajar dan Sesuai Prosedur
Rabu 09-07-2025,14:31 WIB
KPK Periksa Khofifah di Mapolda Jawa Timur Besok, Terkait Kasus Hibah Pokmas
Terpopuler
Senin 14-07-2025,15:38 WIB
Juventus Resmi Incar Jeff Chabot, Siap Lepaskan Lloyd Kelly ke Klub Lain
Senin 14-07-2025,09:45 WIB
Aplikasi Penghasil Uang Rp Rewards, Mengerjakan Tugas Isi Survei Bisa Cair Rp 50 Ribu!
Senin 14-07-2025,18:20 WIB
Resmi! Real Madrid Gaet Wonderkid Malaga Beltran Capote
Senin 14-07-2025,11:35 WIB
Di Balik Aksi Aura Farming Marc Marquez di Sachsenring, Sengaja Ngepush Demi Tren
Senin 14-07-2025,12:07 WIB
Alfin & Agil Dipanggil Timnas Voli Putra Indonesia Jelang Leg 2 SEA V League 2025
Terkini
Selasa 15-07-2025,09:35 WIB
Cak Imin soal Viral PMII-HMI: Saya Kalau Tertekan Udah Gak Cerdas Lagi
Selasa 15-07-2025,09:30 WIB
5 Fakta Menarik Comeback NCT Dream Lewat Go Back To The Future, Terinspirasi Film Lawas
Selasa 15-07-2025,09:21 WIB
Momen Hangat Bastille Day: Presiden Prabowo Disambut Macron, Jadi Tamu Kehormatan Spesial
Selasa 15-07-2025,09:18 WIB
BSU 2025 Tahap 3 Cair Juli, Rp 600 Ribu Masuk Rekening, Ini Cara Cek Status Penerima Lewat Aplikasi JMO
Selasa 15-07-2025,08:57 WIB