SOLO, HARIAN DISWAY – Sehari setelah pengumuman bakal calon Presiden RI yang diusung PDI Perjuangan, Presiden Joko Widodo (Jokowi) dan Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo menjalankan salat Id bersama. Dua kader partai berlogo banteng itu menjalankan ibadah di Masjid Raya Sheikh Zayed, Solo.
Ganjar datang pukul 06.00. Lima menit kemudian giliran Jokowi datang bersama ibu negara Iriana Joko Widodo. Selain Ganjar, yang menyambut Jokowi adalah Ketua Mahkamah Konstitusi Anwar Usman. Mereka lantas masuk masjid melalui pintu VIP dan langsung duduk di barisan paling depan. Tepat di belakang imam KH Agus Ma’arif. Di sebelah kiri Jokowi ada KH Agus Karim Al-Hafidz, guru ngajinya. Di saf perempuan, sebelum salat dimulai Iriana Joko Widodo terlihat berdialog dengan masyarakat di sekitarnya. Sekitar 15 menit setelah Jokowi dan Ganjar duduk, salat Id itu pun dilaksanakan. Rencana salat Id bersama Jokowi itu memang sudah direncanakan sebelumnya. Bahkan seusai penetapan namanya sebagai capres, Ganjar langsung terbang ke Solo. (Michael Fredy Yacob)Jokowi dan Ganjar Salat Id Bersama di Solo Usai Penetapan Bakal Capres RI
Sabtu 22-04-2023,14:27 WIB
Reporter : Michael Fredy Yacob
Editor : Michael Fredy Yacob
Kategori :
Terkait
Minggu 17-11-2024,13:45 WIB
Basuki Hadimuljono Resmi Jadi Ketua Umum PP Kagama
Senin 28-10-2024,16:34 WIB
Perpres Pemutihan Utang Petani dan Nelayan Akan Segera Ditandatangani
Minggu 20-10-2024,11:19 WIB
Prabowo Subianto Resmi Dilantik Sebagai Presiden ke-8 RI
Minggu 20-10-2024,08:40 WIB
Megawati Absen Pelantikan Prabowo-Gibran, Sinyal Kuat PDIP Oposisi
Minggu 08-09-2024,06:00 WIB
Ganjar Pranowo dan Mahfud MD Hadiri Resepsi Pernikahan Putra Cak Lontong
Terpopuler
Senin 18-11-2024,00:04 WIB
Link Live Streaming Italia vs Prancis di Grup B UEFA Nation League, Kick Off 02.45 WIB
Minggu 17-11-2024,19:53 WIB
Striker Juventus Dusan Vlahovic Merasa Lebih Maksimal di Timnas Serbia
Minggu 17-11-2024,15:06 WIB
Profil Brigjen Alfred Papare yang Menjadi Kapolda Pertama Papua Tengah
Senin 18-11-2024,01:00 WIB
Link Saldo DANA Kaget Hari Ini 18 November 2024, Lengkap dengan Cara Klaimnya...
Senin 18-11-2024,07:29 WIB
UEFA Nations League Italia vs Prancis 1-3: Balas Dendam Manis Les Bleus
Terkini
Senin 18-11-2024,13:12 WIB
Kupas Tuntas Rumor Gen Z
Senin 18-11-2024,13:07 WIB
Jelang Nataru, KA Daop 8 Benahi Sarana dan Prasarana
Senin 18-11-2024,13:00 WIB
Cabup Bangkalan Mathur Husyairi Kampanyekan Gerakan Tolak Politik Uang
Senin 18-11-2024,12:59 WIB
Khofifah di Milad Muhammadiyah ke-112, Soroti Sumbangsih untuk Bangsa
Senin 18-11-2024,12:53 WIB