3 Tip Ajukan KUR BCA Anti Ditolak

Minggu 08-10-2023,06:00 WIB
Reporter : Michael Fredy Yacob
Editor : Gunawan Sutanto

Karena jika skor kreditnya jelek, hal itu justru berpotensi dengan kegagalan pinjaman. Skor kredit BI Checking yang perlu diperhatikan terbagi menjadi lima, yaitu:

BACA JUGA: Saldo DANA Bisa Dicahirkan di ATM BCA, Simak Caranya...

Skor Kredit 1

Jika calon debitur memiliki skor kredit 1, itu berarti bahwa debitur selalu memenuhi kewajibannya. Debitur selalu tepat waktu dalam membayar cicilan setiap bulan beserta bunganya.

Pembayaran pun dilakukan hingga lunas tanpa pernah menunggak cicilan dari pinjaman yang didapatkan. Skor kredit yang seperti inilah yang sangat disukai oleh pihak bank pemberi pinjaman.

BACA JUGA:Segera Aktivasi Paylater BCA dan Dapatkan Limit Hingga 20 Juta Rupiah!

Skor Kredit 2 

Kredit Dalam Perhatian Khusus, dapat diartikan sebagai adanya tunggakan yang dilakukan debitur. Debitur KUR dalam sistem BI Checking tercatat pernah menunggak untuk bayar cicilan kredit antara 1 sampai dengan 90 hari.

BACA JUGA:Simpel Banget! 2 Langkah Mudah Ajukan KUR di BCA, Suku Bunga Rendah, Limit Ratusan Juta Rupiah

Skor Kredit 3 

Jika nasabah memiliki skor kredit 3, itu berarti pembayaran kredit tidak lancar. Sehingga dapat diartikan bahwa peminjam pernah menunggak cicilan kreditnya antara 92 sampai dengan 120 hari.

BACA JUGA:Dijamin Cair! Tip Lolos Verifikasi Kredit Usaha Rakyat (KUR) BCA

Skor Kredit 4 

Kemudian ada kredit yang diragukan jika calon debitur mendapatkan skor kredit BI Checkingnya 4. Dalam catatan ini, nasabah berarti tercatat menunggak cicilan kredit antara 121 sampai dengan 180 hari.

BACA JUGA:Dijamin Cair! Tip Lolos Verifikasi Kredit Usaha Rakyat (KUR) BCA

Skor Kredit 5 

Kategori :