807.510 Kendaraan Tinggalkan Jabodetabek, Mayoritas Menuju Timur

Minggu 07-04-2024,16:28 WIB
Reporter : Hayu Anindya Azzahra
Editor : Salman Muhiddin

Jasa Marga mengimbau pemudik untuk memastikan kondisi pengemudi dan kendaraan prima, menyiapkan perbekalan, serta memastikan kecukupan saldo uang elektronik dan BBM.

Pemudik juga diimbau untuk menghindari waktu perjalanan favorit pada arus mudik dan balik untuk meminimalisir kepadatan, serta selalu mematuhi rambu dan arahan petugas lapangan.

(Hayu Anindya Azzahra)

Kategori :