Dengan berbekal rekaman CCTV dan keterangan beberapa saksi di lokasi anggota Reskrim Polsek Genteng bergerak cepat dengan membutuhkan waktu hanya 1x24 jam, 22 orang pemuda berhasil diamankan dari tempat yang berbeda.
Selain mengamankan para pelaku pengeroyokan, polisi turut mengamankan tiga buah sajam di antaranya dua buah clurit panjang dan pedang. (*)