Berdasarkan data Dinas Peternakan Provinsi Jawa Timur, jumlah ternak siap kurban di Jawa Timur pada tahun 2024 mencapai 2,4 juta ekor, meliputi sapi, kambing, domba, dan kerbau.
BACA JUGA:Lamongan Jadi Gudang Sapi dan Kambing, Jatim Surplus 1,9 Juta Ekor Hewan Kurban
BACA JUGA:Catat Syarat Mutlak Hewan Kurban di Surabaya: Izin, Vaksin, dan...
Sementara itu, kebutuhan hewan kurban diprediksi sekitar 426 ribu ekor.
Artinya, Jawa Timur memiliki surplus hewan kurban sekitar 1,9 juta ekor, yang dapat membantu memenuhi kebutuhan di daerah lain. (*)