Prediksi Line Up Manchester United vs Ipswich Town: Debut Leny Yoro bersama Setan Merah?

Minggu 24-11-2024,20:28 WIB
Reporter : Muhammad Farrel Radia*
Editor : Mohamad Nur Khotib

BACA JUGA:Tottenham vs Ipswich 1-2: The Liliywhites Kalah oleh Mantan Tim Elkan Baggott, Ini Sebabnya

BACA JUGA:Profil Massimo Luongo, Pemain Ipswich Town Keturunan Sultan Bima, NTB

Prediksi Starting XI Manchester United vs Ipswich Town

Manchester United (3-4-2-1): 24-Onana; 15-Yoro, 4-De Ligt, 35-Evans; 3-Mazraoui, 25-Ugarte, 7-Mount, 20-Dalot; 16-Diallo, 8-Fernandes; 10-Rashford

Pelatih: Ruben Amorim

Ipswich Town (4-2-3-1): 1-Muric (GK); 40-Tuanzebe, 26-O’Shea, 15-Burgess, 3-Davis; 5-Morsy, 12-Cajuste; 18-Johnson, 20-Hutchinson, 23-Szmodics; 19-Delap

Pelatih: Kieran McKenna

*) Mahasiswa magang dari Jurusan Bahasa dan Sastra Inggris Universitas Airlangga

Kategori :