Tetapi, Inter Milan menunjukkan pertahanan yang solid meskipun dalam keadaan tertekan akibat pengusiran pelatih. Mereka berhasil mempertahankan keunggulan 2-1 hingga peluit panjang tanda berakhirnya laga berbunyi. (*)
BACA JUGA:Gantikan Nunez, Liverpool Ingin Boyong Marcus Thuram dari Inter Milan
BACA JUGA:Legenda Inter Milan Yakin Nerazzurri Bisa Scudetto Lagi, Asal Jangan Sombong!
Susunan Pemain Inter Milan vs Udinese
Inter Milan (3-5-2):
1-Sommer (GK); 28-Pavard, 15-Acerbi, 30-Augusto; (C) 36-Darmian, 16-Frattesi, 20-Calhanoglu, 22-Mkhitaryan, 32-Dimarco; 9-Thuram, 8-Arnautovic
Pelatih: Simone Inzaghi
Udinese (3-5-1-1):
40-Okoye (GK); 31-Kristensen, (C) 29-Bijol, 28-Solet; 19-Ehizibuze, 8-Lovric, 25-Karlstorm, 14-Atta, 11-Kamara; 32-Ekkelenkamp; 17-Lucca
Pelatih: Kosta Runjaic
BACA JUGA:Liga Champions Feyenoord vs Inter Milan 0-2: Satu Kaki Nerazzurri di Perempat Final!
BACA JUGA:Atalanta Gagal Mengejar, Inter Milan dan Napoli Berebut Puncak Serie A
Statistik Inter Milan vs Udinese
Penguasaan bola: 60% - 40%
Total tembakan: 13 - 11
Tembakan tepat sasaran: 3 - 4
Akurasi umpan: 86% - 84%
Kartu kuning: 2 - 0