Kapan BPNT Cair? Ini Daftar 6 Bansos Cair April 2025, Simak Jadwalnya!

Sabtu 12-04-2025,15:42 WIB
Reporter : Sherly Zahira Umami
Editor : Mohamad Nur Khotib

- Rp 950.000 

- Rp 1.100.000 

- Rp 1.250.000 

- Rp 1.400.000. 

Dengan pencairan selama satu semester (6 bulan), mahasiswa kluster 3 akan menerima Rp 6.600.000.

Selain biaya hidup, ada juga bantuan biaya pendidikan berdasarkan akreditasi program studi dengan rincian berikut ini: 

- Akreditasi A: Maks. Rp 12 juta/semester (kedokteran), Rp 8 juta (non-kedokteran) 

- Akreditasi B: Maks. Rp 4 juta/semester 

- Akreditasi C: Maks. Rp 2,4 juta/semester. 

Mahasiswa juga dapat mengecek status pencairan di situs resmi kip-kuliah.kemdikbud.go.id.

BACA JUGA:Prabowo Siapkan 8 Kebijakan Demi Dorong Ekonomi, Ada MBG, Bansos, dan THR

5. Bantuan Beras 10 Kg 

Program Cadangan Pangan Pemerintah (CPP) adalah bansos bagi masyarakat dalam bentuk bantuan beras 10 kg per bulan. Bansos tersebut ditujukan untuk 16 juta penerima dari kelompok desil satu dan dua. 

Jika disalurkan sekaligus untuk 3 bulan, maka penerima bisa mendapatkan hingga 30 kg beras pascaLebaran.

6. Bantuan Iuran BPJS Kesehatan (PBI JKN) 

Dengan adanya bantuan iuran BPJS Kesehatan senilai Rp42.000 per orang per bulan. Bantuan itu tidak diberikan dalam bentuk uang tunai, melainkan iuran yang dibayarkan langsung ke fasilitas kesehatan.

Dengan bantuan tersebut, masyarakat yang menjadi peserta PBI tidak perlu membayar saat berobat menggunakan BPJS atau Kartu Indonesia Sehat (KIS).

Jadwal Pencairan BPNT 2025

Untuk di tahun ini, Kemensos diperkirakan masih menggunakan pola pencairan bertahap dengan skema sebagai berikut: 

Kategori :