Kevin De Bruyne (7/10)
Mencetak penalti dengan percaya diri sebelum cedera hamstring memaksanya keluar lebih awal. Tetap menjadi motor kreativitas Napoli di 30 menit pertama.
Scott McTominay (8/10)
Pemain asal Skotlandia ini kembali menjadi pembeda. Dengan satu peluang bersih, ia menuntaskannya menjadi gol yang memperbesar keunggulan Napoli.
BACA JUGA:Giovanni Simeone Resmi Gabung Torino, Tinggalkan Napoli Usai Kedatangan Lorenzo Lucca
BACA JUGA:Juventus Siap Lepas Fabio Miretti ke Napoli
Depan
David Neres (3/10)
Dipercaya sebagai False 9, namun gagal total. Minim kontribusi, kehilangan bola di momen penting, dan membuang peluang emas sebelum digantikan. (*)
*) Mahasiswa Magang Prodi English for Business Communication and Professional Politeknik Negeri Malang