"Tetap kita monitor terus dan sudah berada di luar wilayah Indonesia," kata Deputi Bidang Meteorologi BMKG Guswanto pada Harian Disway.
Guswanto menyebut, ex-siklon tropis yang sudah punah lalu kemudian menguat kembali menjadi siklon tropis bukanlah hal yang aneh. "Hal ini bisa terjadi jika sistem mendapatkan energi baru dari pemanasan air laut," jelasnya.(*)