Game ini juga mendukung fitur GameShare. Memungkinkan hingga empat pemain bermain bersama dengan satu salinan game.
Bersamaan dengan perilisan game, Nintendo turut menghadirkan Joy-Con 2 warna baru, Light Purple dan Light Green, yang tersedia pada tanggal yang sama. (*)