Max Biaggi Sebut Ducati Bukan Pabrikan Italia, Sulut Perang Identitas MotoGP

Senin 12-01-2026,20:01 WIB
Reporter : Bagus Aji
Editor : Salman Muhiddin

BACA JUGA:Akhir Era Michelin di MotoGP: Ban Disederhanakan, Logika Dikedepankan

BACA JUGA:Bezzecchi Jadi Arsitek Kebangkitan Aprilia di MotoGP 2025, Kontrak 2027 Hampir Pasti

Seluruh pernyataan Max Biaggi ini bisa disebut sebagai perang urat saraf tingkat dewa . Sosok Biaggi memang terkenal lugas dan tak pernah takut memicu kontroversi, sejak era rivalitas sengitnya dengan Valentino Rossi.

Secara teknis, Aprilia RS-GP memang tengah berada di performa puncak. Namun, membawa isu nasionalisme dan kepemilikan perusahaan ke permukaan seperti ini hampir pasti akan memancing reaksi keras dari kubu Ducati Lenovo maupun para petinggi Audi di Ingolstadt, Jerman. 

Lantas, apakah status kepemilikan Audi benar-benar menghilangkan jiwa “Italia” dari Ducati? Ataukah ini sekadar strategi Biaggi untuk mengangkat mental tim Aprilia agar semakin percaya diri menghadapi dominasi Desmosedici? (*) 

Kategori :