Pernyataan Josep Gombau Setelah Persebaya Kalahkan Arema FC 3-1

Pernyataan Josep Gombau Setelah Persebaya Kalahkan Arema FC 3-1

Josep Gombau mengaku sudah terbiasa dengan laga tensi tinggi saat konferensi pers Persebaya vs Arema, 22 September 2023--

Dengan 4-3-3 ala Bajol Ijo, menaruh Paulo Victor sebagai ujung tombak bersama Bruno Morreira disisi kiri dan Song Ui-Yong, kanan. 

Sedangkan Ze Valente, menjadi otak serangan bersama Sho Yamamoto pada lini tengah.

"Pertandingan bagus, terutama di babak pertama. Pemain memperagakan sepak bola yang menarik." tandasnya. (Dony Ahmad Prasetyo)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: