Statistik Kasim Botan: Si Cepat yang Multifungsi

Aksi Kasim Botan melewati Yance Sayuri (pemain PSM Makassar)-Instagram@officialpersebaya-
Dirinya nyaris tak tergantikan, kala tampil untuk Persebaya musim ini. Kepercayaan dari tim kepelatihan terhadap Kasim Botan itu, menjadi nilai tambah untuk sang pemain.
Karena Botan bisa terus berkembang, jika diberi menit bermain lebih. Berikut adalah statistik Kasim Botan musim ini, ditinjau dari sofa score.
Jumlah pertandingan: 19 kali (13 kali starter)
Assist: 2
Akurasi umpan per laga: 82%
Dribel sukses: 68%
Menang duel: 32%
Kartu kuning: 4
(Agustinus Fransisco)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: sofa score