Macam-Macam Pemicu Alergi Pada Anak dan Cara Mengidenfitikasinya
Alergi Pada Anak Dapat Disebabkan Dari Berbagai Hal--
“Banyak orang tua yang mengatakan anaknya alergi tetapi tidak tau anaknya alergi apa. Padahal jenis alergi tidak hanya berasal dari makanan,” ujar Dr. Anang Endaryanto, anggota IDAI dan Dokdiknis Ahli Utama RSUD Dr. Soetomo Surabaya.(*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: seminar media ikatan dokter anak indonesia