5 Tips Ide Jualan Makanan Takjil Ramadan

5 Tips Ide Jualan Makanan Takjil Ramadan

Penjual takjil di Bazar Ramadan Masjid Baiturrozaq Citraland Surabaya, Selasa 19 Maret 2024.-Moch Sahirol Layeli-

b) Masukkan sayuran dan kwetiau, tumis hingga matang. Tambahkan garam dan kecap sesuai selera.

c) Dinginkan campuran tersebut, lalu ambil selembar kulit lumpia.

d) Isi kulit lumpia dengan campuran kwetiau, lipat seperti membuat martabak, dan rekatkan ujungnya dengan cairan terigu.

e) Goreng hingga kecokelatan dan siap disajikan.

 

2. Roti Goreng Crispy Isi Coklat Lumer

Bahan-bahan : 

- 5 lembar roti tawar

- 2 butir telur

- 250 gram selai coklat

- 250 gram tepung panir

- Keju parut

- Minyak goreng


Roti Goreng Crispy Isi Coklat Lumer--

Cara Membuatnya 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: