Satwa di KBS Enggan Main Air karena Musim Bediding

Satwa di KBS Enggan Main Air karena Musim Bediding

Monyet di KBS yang enggan bermain air lagi saat musim bediding.-Boy Slamet -Harian Disway

Seperti diketahui, Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mengungkapkan penyebab terjadinya udara dingin akhir-akhir ini. Yakni karena angin monsun Australia yang bertiup dari Australia ke benua Asia, melewati Indonesia.

Fenomena tersebut didukung dengan adanya perairan Samudera Hindia yang memiliki permukaan laut dengan suhu yang cukup rendah. Angin monsun yang melewati Indonesia bersifat kering dan membawa sedikit uap air.

Sehingga pada malam hari, angin tersebut mencapai suhu minimum. Diperkiraan suhu dingin pada puncak musim kemarau terjadi selama periode bulan Juli hingga September di beberapa daerah di Indonesia.  (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: