Jambore Kampung Tangguh Merah Putih Berakhir dengan Harapan Penuh

Jambore Kampung Tangguh Merah Putih Berakhir dengan Harapan Penuh

Suasana pemberian materi di Jambore Kampung Tangguh Merah Putih-Moch Sahirol Layeli-

Kedua peserta menganggap bahwa kegiatan seperti ini sangat memberikan pengetahuan baru. Dan rangkaian acara jambore sangat menyenangkan. Memang Jambore Kampung Tangguh Merah Putih mengkolaborasikan tiga pilar utama adalah kepala desa/lurah, babinsa, dan babinkamtibnas.

"Kami berharap mungkin kegiatan-kegiatan seperti ini kalau bisa dilaksanakan kembali, untuk mengumpulkan tiga pilar kembali. Selain menjalin silahturahmi kita juga bisa bertukar pikiran dan informasi," ungkap Dwi.

Jawaban Bagus pun hampir sama. Ia juga berharap kegiatan seperti ini bisa dilakukan lagi. Sehingga nanti desa atau kelurahan yang sudah bergerak dengan program tertentu bisa makin maju. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: