BAKI Resmi Jadi Satu-satunya Badan Penanganan Sengketa Olahraga di Indonesia

BAKI Resmi Jadi Satu-satunya Badan Penanganan Sengketa Olahraga di Indonesia

Peresmian Badan Arbitrase Keolahragaan Indonesia (BAKI) di Kantor Kemenpora pada Jumat, 18 Oktober 2024-Ragil Putri Irmalia-

Adanya BAKI ini membuat penyelesain sengketa olahraga menjadi lebih efisien dan adil. BAKI memiliki peran penting untuk memberikan kepastian hukum kepada semua pihak yang sedang bersengketa.

 

“Ini bukan soal menang atau kalah.  Tapi mengutamakan akses seluruh stakeholder memiliki forum yang jelas untuk menyelesaikan sengketa sesuai undang-undang,” tutur Dito.

 

Salah satu sengketa yang masih belum terselesaikan adalah dualisme kepengurusan Persatuan Tenis Meja Seluruh Indonesia (PTMSI). Dualisme itu bahkan terjadi hingga satu dekade. Sampai membuat tenis meja tidak bisa mengirimkan atlet di multievent seperti SEA Games dan Asian Games.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: