8 Ucapan Cap Go Meh dalam Bahasa Mandarin dan Maknanya
![8 Ucapan Cap Go Meh dalam Bahasa Mandarin dan Maknanya](https://cms.disway.id/uploads/ef429f8df7b36e5034cdce8ea22983bc.jpeg)
Barongsai sebagai ikon perayaan Imlek Cap Go Meh -Vecteezy-Pinterest
HARIAN DISWAY - Cap Go Meh merupakan perayaan penting yang menandai puncak dari rangkaian Tahun Baru Imlek.
Perayaan itu jatuh pada hari ke-15 dalam kalender lunar. Menutup masa perayaan Imlek dengan kemeriahan yang khas. termasuk pawai barongsai, atraksi naga, serta penyalaan lentera.
Dalam tradisi Tionghoa, momen itu juga menjadi waktu yang tepat untuk menyampaikan doa, harapan, dan ucapan penuh makna kepada keluarga, sahabat, dan kolega.
Ilustrasi Perayaan Cap Go Meh--Pinterest
Berikut adalah beberapa ucapan yang sering digunakan saat perayaan Cap Go Meh beserta maknanya:
1. 元宵节快乐 (Yuánxiāo jié kuàilè)
Artinya: Selamat Festival Yuanxiao!
Festival Yuanxiao adalah nama lain dari Cap Go Meh, yang berasal dari tradisi makan tangyuan pada malam ke-15 Tahun Baru Imlek.
2. 团团圆圆 (Tuántuán yuányuán)
Artinya: Semoga selalu bersatu dan harmonis!
Ucapan itu sering dikaitkan dengan tangyuan, yang berbentuk bulat dan melambangkan keutuhan keluarga.
BACA JUGA:Sejarah dan Makna Perayaan Cap Go Meh
3. 幸福美满 (Xìngfú měimǎn)
Artinya: Semoga bahagia dan sejahtera!
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: